-
Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja (TPAK) Kabupaten Purbalingga Tahun 2018-2024
Konsep & Definisi : Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja (TPAK) adalah Perbandingan banyaknya angkatan kerja yang bekerja terhadap angkatan kerja -
Jumlah Penduduk yang Bekerja di bidang Jasa Tahun 2018-2024
Konsep & Definisi : Penduduk yang bekerja di bidang jasa adalah Penduduk yang bekerja pada sektor setiap tindakan atau kegiatan yang dapat ditawarkan oleh satu pihak kepada... -
Jumlah Penduduk yang Bekerja Berusaha dibantu buruh tetap/buruh dibayar...
Konsep & Definisi : Bekerja Berusaha dibantu buruh tetap/buruh dibayar adalah Berusaha atas resiko sendiri dan mempekerjakan paling sedikit satu orang buruh/pekerja tetap... -
Jumlah Penduduk yang Bekerja Berusaha dibantu buruh tidak tetap/buruh tidak...
Konsep & Definisi : Bekerja Berusaha dibantu buruh tidak tetap/buruh tidak dibayar adalah Bekerja atau berusaha atas resiko sendiri, dan menggunakan buruh/pekerja tak... -
Jumlah Penduduk yang Bekerja di bidang Pertanian Tahun 2018-2024
Konsep & Definisi : Penduduk yang bekerja di bidang pertanian adalah Penduduk yang bekerja pada komoditas tanaman pangan, perkebunan, buah-buahan dan sayuran, kehutanan,... -
Jumlah Penduduk yang Bekerja di bidang Manufaktur Tahun 2018-2024
Konsep & Definisi : Penduduk yang bekerja di bidang manufaktur adalah Penduduk yang bekerja pada sektor industri mengubah suatu barang dasar secara mekanis, kimia, atau... -
Agregat Aset Seluruh BUMD Kabupaten Purbalingga Tahun 2018-2024
Konsep & Definisi : Agregat aset seluruh BUMD adalah Total nilai seluruh aset yang dimiliki oleh BUMD Kabupaten Purbalingga. Aset adalah seluruh kekayaan yang dimiliki BUMD... -
Agregat Laba Bersih Seluruh BUMD Kabupaten Purbalingga Tahun 2018-2024
Total laba bersih yang dihasilkan seluruh BUMD kabupaten Purbalingga. Laba bersih adalah selisih antara total pendapatan yang diperoleh BUMD dan total biaya yang dikeluarkan,... -
Return On Asset (ROA) BUMD Kabupaten Purbalingga Tahun 2018-2024
Indikator untuk mengukur kemampuan aset BUMD dalam menghasilkan laba bersih. Return On Asset (ROA) dihitung dengan membandingkan laba bersih dengan total aset yang dimiliki BUMD. -
Jumlah Lembaga Pendidikan Al Qur'an (LPQ) di Kabupaten Purbalingga Tahun 2018-2024
Konsep & Definisi : Taman Pendidikan Al-Qur'an (TPA atau TPQ) sekarang disebut Lembaga Pendidikan Al Qur'an (LPQ) adalah lembaga atau kelompok masyarakat yang... -
Jumlah Madrasah Diniyah (Madin) di Kabupaten Purbalingga Tahun 2018-2024
Konsep & Definisi : Madrasah Diniyah (Madin) adalah lembaga pendidikan non formal yang menyelenggarakan pendidikan agama Islam. -
Jumlah Pondok Pesantren di Kabupaten Purbalingga Tahun 2018-2024
Konsep & Definisi : Pondok pesantren adalah sebuah lembaga pendidikan Islam tradisional yang para siswanya tinggal bersama dan belajar di bawah bimbingan guru yang lebih... -
Siswa MI lulus di Purbalingga Tahun 2018-2024
Siswa MI lulus adalah Siswa yang menamatkan pendidikan MI. -
Siswa MTs lulus di Purbalingga Tahun 2018 - 2024
Siswa MTs lulus adalah Siswa yang menamatkan pendidikan MTs -
Siswa putus sekolah MI di Purbalingga Tahun 2018 - 2024
Siswa putus sekolah MI adalah Anak yang sudah tidak bersekolah lagi atau tidak menamatkan jenjang pendidikan MI -
Siswa putus sekolah MTs di Purbalingga Tahun 2018 - 2024
Siswa putus sekolah MTs adalah Anak yang sudah tidak bersekolah lagi atau tidak menamatkan jenjang pendidikan MTs -
Anak mengulang MI di Purbalingga Tahun 2018 - 2024
Anak mengulang MI adalah Siswa yang harus mengulang satu atau lebih tahun ajaran di tingkat pendidikan MI -
Anak mengulang MTs di Purbalingga Tahun 2018-2024
Anak mengulang MTs adalah Siswa yang harus mengulang satu atau lebih tahun ajaran di tingkat pendidikan MTs -
Ruang Kelas MI di Purbalingga Tahun 2018 - 2024
Ruang Kelas MI adalah Kondisi ruang kelas MI yang diklasifikasikan menjadi kondisi baik, kondisi rusak ringan, kondisi rusak sedang, kondisi rusak berat. -
Ruang Kelas MTs di Purbalingga Tahun 2018 - 2024
Ruang Kelas MTs adalah Kondisi ruang kelas MTs yang diklasifikasikan menjadi kondisi baik, kondisi rusak ringan, kondisi rusak sedang, kondisi rusak berat.
You can also access this registry using the API (see Докуменатација API-ја).