-
Jumlah Kawasan Rawan Bencana Gempa Bumi Kabupaten Purbalingga Tahun 2018-2022
Konsep & Definisi : Kawasan Bencana Gempa Bumi adalah daerah yang memiliki potensi terhadap ancaman bahaya gempa bumi. -
Jumlah Kawasan Rawan Bencana Longsor Kabupaten Purbalingga Tahun 2018-2022
Konsep & Definisi : Kawasan Bencana Longsor adalah wilayah yang mempunyai kerentanan gerakan tanah dengan kriteria sedang-tinggi. -
Jumlah Kawasan Rawan Bencana Gunung Meletus Kabupaten Purbalingga Tahun 2018-2022
Konsep & Definisi : Kawasan Bencana Gunung Meletus adalah wilayah yang ditetapkan sebagai Kawasan Rawan Bencana (KRB) erupsi gunung api, oleh pejabat yang berwenang. -
Jumlah Kawasan Rawan Bencana Banjir Kabupaten Purbalingga Tahun 2018-2022
Konsep & Definisi : Kawasan Bencana Banjir adalah suatu wilayah yang terjadi perendaman air yang berlebihan pada daratan yang biasanya tidak terendam air dan dapat menggangu... -
Cakupan Pemberdayaan Masyarakat Terhadap Kesiapsiagaan Bencana Tahun 2018-2022
Konsep & Definisi : Cakupan pemberdayaan masyarakat terhadap kesiapsiagaan bencana adalah perbandingan jumlah sosialisasi kesiapsiagaan bencana dengan target pemberdayaan... -
Target Lokasi Sosialisasi Sigap Bencana Tahun 2018-2022
Konsep & Definisi : Target lokasi sosialisasi kesiapsiagaan bencana adalah serangkaian kegiatan yang dilakukan untuk mengantisipasi bencana melalui pengorganisasian serta... -
Jumlah Sosialisasi Mitigasi Bencana Tahun 2018-2022
Konsep & Definisi : Sosialisasi Mitigasi Bencana adalah serangkaian upaya yang dilakukan untuk mengurangi risiko bencana, baik melalui pembangunan fisik maupun penyadaran... -
Kejadian Tanah Longsor di Kabupaten Purbalingga Tahun 2018-2022
Konsep & Definisi : Gerakan Tanah/Longsor adalah gerakan tanah adalah suatu gerakan menuruni lereng oleh massa tanah dan atau batuan, akibat dari terganggunya kestabilan... -
Kejadian Kebakaran Hutan di Kabupaten Purbalingga Tahun 2018-2022
Konsep & Definisi : Kebakaran hutan adalah situasi dimana hutan/lahan dilanda api yang menimbulkan korban dan/atau kerugian. -
Kejadian Banjir di Kabupaten Purbalingga Tahun 2018-2022
Konsep & Definisi : Banjir adalah peristiwa atau keadaan dimana terendamnya suatu daerah atau daratan karena volume air yang meningkat. -
Kejadian Angin Topan di Kabupaten Purbalingga Tahun 2018-2022
Konsep & Definisi : Angin topan adalah pusaran angin kencang dengan kecepatan angin 120 km/jam atau lebih yang sering terjadi di wilayah tropis diantara garis balik utara... -
Persentase Peningkatan IKD Kabupaten Purbalingga Tahun 2018-2022
Konsep & Definisi : Persentase Peningkatan IKD adalah besaran angka dalam persen yang menunjukkan nilai indeks ketahanan suatau daerah atau wilayah yang dihitung dari satu... -
Indeks Ketahanan Daerah (IKD) Kabupaten Purbalingga Tahun 2018-2022
Konsep & Definisi : Indeks Ketahanan Daerah (IKD) adalah instrumen untuk mengukur kapasitas suatu daerah dengan asumsi bahwa bahaya atau ancaman bencana serta kerentanan di... -
Indeks Risiko Bencana (IRB) Kabupaten Purbalingga Tahun 2018-2022
Konsep & Definisi : Indeks Risiko Bencana (IRB) adalah suatu perangkat analisis kebencanaan yang menunjukkan riwayat nyata kebencanaan yang telah terjadi dan menimbulkan... -
Skor IPKD (Indeks Pengelolaan Keuangan Daerah) Kabupaten Purbalingga Tahun 2018-2022
Konsep & Definisi : Indeks Pengelolaan Keuangan Daerah yang selanjutnya disingkat IPKD adalah satuan ukuran yang ditetapkan berdasarkan seperangkat dimensi dan indikator... -
Domain dan aspek SPBE 2018-2022
Domain dan aspek SPBE terdiri dari Domain kebijakan, Tata kelola, Layanan dan manajemen. -
Skor IDSD (Indeks Daya Saing Daerah) Kabupaten Purbalingga Tahun 2018-2022
Konsep & Definisi : Indeks Daya Saing Daerah (IDSD) merupakan instrumen pengukuran daya saing pada tingkat provinsi dan kabupaten/ kota yang dilakukan oleh Badan Riset dan... -
Predikat SPBE 2018-2022
Predikat SPBE adalah Translasi/konversi dari nilai indeks SPBE,Predikat Indeks SPBE diklasifikasikan menjadi : 4,2 ≤ Indeks SPBE < 5,0 = Memuaskan 3,5 ≤ Indeks SPBE < 4,2... -
Persentase Pemanfaatan Hasil Kelitbangan Tahun 2018-2022
Konsep & Definisi : Manfaat penelitian adalah kontribusi penelitian terhadap bidang keilmuan yang dipelajari, setelah di desiminasikan dan dimanfaatkan untuk budaya atau... -
Indeks SPBE 2018-2022
SPBE (Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik) adalah Penyelenggaraan pemerintahan yang memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi untuk memberikan layanan kepada Pengguna...
Ви можете отримати доступ до цього реєстру через API (see Документація API).