Data Imunisasi pada WUS Hamil dan Tidak Hamil Kabupaten Purbalingga

Dataset ini berisi tentang Data Mendapatkan Imunisasi Td (Tetanus difteri) pada WUS (Wanita Usia Subur) Hamil dan Tidak Hamil pada seluruh puskesmas Purbalinga yang terdiri atas :

  • Td 1 : Imunisasi Td pada yang mendapatkan dosis pertama
  • Td 2 : Imunisasi Td dosis ke dua dengan interval minimal 4 minggu setelah Td 1
  • Td 3 : imunisasi Td dosis ke tiga dengan interval minimal 6 bulan setelah Td 2
  • Td 4 : imunisasi Td dosis ke empat dengan interval minimal 1 tahun setelah Td 3
  • Td 5 : imunisasi Td dosis ke lima dengan interval minimal 1 tahun setelah Td 4

Dada i recursos

Informació addicional

Camp Valor
Autor Dinas Kesehatan
Última actualització de desembre 22, 2022, 08:46 (+0700)
Creat de gener 27, 2022, 16:10 (+0700)