Jumlah Desa Swasembada, Swakarya, Swadaya Kabupaten Purbalingga

Dataset ini berisi :

  • Jumlah Desa Swasembada. Desa swasembada adalah desa yang masyarakatnya telah mampu memanfaatkan dan mengembangkan sumber daya alam dan potensinya sesuai dengan kegiatan pembangunan regional.
  • Jumlah Desa Swakarya. Desa swakarya adalah transisi dari desa swadaya menuju desa swasembada.
  • Jumlah Desa Swadaya. Desa swadaya adalah desa yang memiliki potensi tertentu tetapi belum dikelola dengan sebaik-baiknya.

Duomenys ir ištekliai

Papildoma informacija

Laukas Reikšmė
Autorius Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa
Palaikytojas Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa
Last Updated lapkričio 25, 2022, 13:45 (+0700)
Sukurtas lapkričio 25, 2022, 13:44 (+0700)