Persentase penderita Hipertensi yang mendapat pelayanan kesehatan sesuai standard Kabupaten Purbalingga Tahun 2018-2023

Konsep dan Definisi : Persentase penderita Hipertensi yang mendapat pelayanan kesehatan sesuai standard adalah Perbandingan Jumlah penderita hipertensi usia ≥15 tahun di Kab. Purbalingga yang mendapatkan pelayanan kesehatan sesuai standar dalam kurun waktu satu tahun dengan Jumlah estimasi penderita hipertensi usia ≥15 tahun yang berada di wilayah tersebut berdasarkan angka prevalensi kabupaten dalam kurun waktu satu tahun yang sama

Data and Resources

Additional Info

Field Nilai
Last Updated Januari 10, 2024, 10:44 (WIB)
Dibuat Januari 10, 2024, 10:43 (WIB)